Jumat, Januari 22, 2010

Soal UAS ANSI D3-Manaajemen Informatika (22 Januari 2010)

Sebuah RS X baru di kota Solo ingin mengembangkan sistem pengolahan data rawat inap mereka menjadi terkomputerisasi dari mulai pendaftaran sampai dengan pasien pulang dari rumah sakit. Hasil dari komputerisasi ini juga harus dapat memenuhi pelaporan Rekam Medis tentang rawat inap.

Buatlah perancangan sistem informasi rawat inap RS X yang terdiri dari :
a.Diagram Konteks (DFD level 0)
b.DFD level 1
c.DFD Level 2
d.ERD
e.Struktur Basis Data/Tabel
f.Desain Input
g.Desain Output

Pekerjaan dikumpulkan dalam bentuk tulisan tangan maksimal pada hari : Selasa, 26 januari 2010 jam 16.00 WIB, bagi pekerjaan yang dikumpulkan lebih dari waktu yang telah ditentukan dianggap GAGAL.

Tidak ada komentar: